Postingan

UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP 2020/2021 ORGANISASI DAN SISTEM KOMPUTER KAMPUS ITBI MILENIAL

Gambar
Nama   :Erlina Marbun Kelas    :Pagi Jurusan:Teknik Industri   ORGANISASI DAN SISTEM KOMPUTER SOAL: (1)?Jelaskan pengertian Set Instruksi dalam ilmu komputer (Slide Pertemuan 12)  jawab : Set instruksi adalah suatu perintah yang diberikan kepada sebuah PC ataupun CPU guna menjalankan sebuah OS ( Operating System ) dari suatu CPU tersebut.Set instruksi juga biasanya digunakan untuk perantara komunikasi dari programmer menuju mesin, set instruksi biasanya berupa bahasa mesin yang digunakan sebagai jembatan komunikasi antara manusia dengan komputer. (2).Sebutkan operasi set instruksi untuk arithmetic beserta fungsinya (Slide Pertemuan 12)  jawab :  Operasi set instruksi untuk arithmetic: 1. ADD : penjumlahan 2. SUBTRACT : pengurangan 3. MULTIPLY : perkalian 4. DIVIDE : pembagian 5. ABSOLUT 6. NEGATIVE 7. DECREMENT 8. INCREMENT (3).Jelaskan cara kerja dari Modul I/O secara umum pada sistem komputer. (Slide Pertemuan 10) jawab :  CARA KERJA MODUL ...

TUGAS MANDIRI(TM) 6 ORGANISASI DAN SISTEM KOMPUTER KAMPUS ITBI MILENIAL

Gambar
Nama     :Erlina Marbun  Kelas    : Pagi Jurusan:Teknik Industri             Organisasi dan sistem komputer SOAL: 1).Jelaskan pengertian set instruksi dalam ilmu komputer! 2). Sebutkan operasi set instruksi untuk arithmetic beserta fungsinya! 3). Selesaikan 3 alamat assembly Dan hitung jumlah operasinya! (AxD)/(B-C)+E A/B-D/E+C A/(B-D)+C A/(B-D+C) A+B/(C+D)xE 4). Jelaskan perbedaan translator compiler Dan translator interpreter! 5). Jelaskan fase-fase dari sebuah proses compilasi! JAWAB: (1).Set instruksi adalah suatu perintah yang diberikan kepada sebuah PC ataupun CPU guna menjalankan sebuah OS ( Operating System ) dari suatu CPU tersebut.Set instruksi juga biasanya digunakan untuk perantara komunikasi dari programmer menuju mesin, set instruksi biasanya berupa bahasa mesin yang digunakan sebagai jembatan komunikasi antara manusia dengan komputer. Menurut sumber lain , set instruksi didefinisikan sebagai suatu aspek dal...

TUGAS MANDIRI(TM)5 ORGANISASI DAN SISTEM KOMPUTER KAMPUS ITBI MILENIAL

Gambar
 Nama   :Erlina Marbun  Kelas    :Pagi Jurusan:Teknik Industri     ORGANISASI DAN SISTEM KOMPUTER SOAL: A. Apa yang dimaksud dengan Modul           Input dan Output (Modul I/O) pada      Sistem Komputer? B. Jelaskan cara kerja dari Modul I/O secara umum pada sistem komputer. C. Coba terjemahkan bilangan Desimal be rikut ke bilangan Biner dengan panjang 8 bit atau sebaliknya 1) 8710 = … 2) 9810 = … 3) 10010 = … 4) 0000 11002 = … 5) 0101 01002 = …     JAWAB:     (1). Modul I/O Merupakan peralatan antar muka (interface) bagi system bus atau switch sentral dan mengontrol satu atau lebih perangkat peripheral. Modul I/O tidak hanya sekedar modul penghubung, tetapi sebuah piranti yang berisi logika dalam melakukan fungsi komunikasi antara peripheral dan bus komputer.  🔹 Input (masukan) unit luar yang digunakan untuk memasukkan data dari luar ke dalam mikroprosesor ini, contohnya...

TUGAS MANDIRI (TM) 4 ORGANISASI DAN SISTEM KOMPUTER KAMPUS ITBI MILENIAL MEDAN

Gambar
Nama   :Erlina Marbun Kelas    :Pagi Jurusan:Teknik Industri         Organisasi dan Sistem Komputer SOAL: A. Saat ini pemrosesan data pada Komputer/Laptop/PC yang berkembang dan terkenal di Indonesia adalah  AMD dan Intel. Berikan penjelasan keunggulan kedua prosesor tersebut. B. Saat ini pemrosesan data pada Smartphone yang berkembang dan terkenal di Indonesia adalah Qualcomm,  Mediatek dan Apple. Berikan penjelasan keunggulan ketiga prosesor tersebut. C. Jelaskan siklus Fetch – Eksekusi Instruksi pada CPU pada umumnya. JAWAB: A.Keunggulan prosesor AMD   🔹 AMD Memang Lebih Murah Dari Intel.   🔹Lebih Unggul Daripada Intel Dari Segi          Grafis.  🔹Prosesor AMD Bisa Mendeteksi                    Malware.   🔹Lebik Baik Jika Menangani Aplikasi               Berbasis 64 bit. ** Keunggula...

UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP 2020/2021 ORGANISASI DAN SISTEM KOMPUTER KAMPUS ITBI MILENIAL

Gambar
 Nama     :Erlina Marbun  Kelas     :Pagi  Jurusan:Teknik Industri       UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP         Organisasi dan Sistem Komputer SOAL  & SKOR 1. Jelaskan pengertian komputer (Slide Pertemuan 1) 5 JAWAB: Komputer   adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut prosedur yang telah dirumuskan. Kata computer pada awalnya dipergunakan untuk menggambarkan orang yang perkerjaannya melakukan perhitungan aritmetika, dengan atau tanpa alat bantu, tetapi arti kata ini kemudian dipindahkan kepada mesin itu sendiri. Soal: 2. Jelaskan perbedaan Organisasi Komputer dan Arsitektur Komputer (Slide Pertemuan 1) 5 Jawab:   Arsitektur komputer  memiliki definisi sekumpulan atribut sistem komputer yang terkait dengan seorang programmer,  Sedangkan Organisasi Komputer  memiliki definisi sebagai bagian yang terikat erat dengan sekumpulah unit unit operasi...

TUGAS MANDIRI (TM) 3 ORGANISASI DAN SISTEM KOMPUTER KAMPUS ITBI MILENIAL MEDAN

Gambar
Nama   :Erlina Marbun Kelas    :Pagi Jurusan:Teknik Industri (S1)     ORGANISASI DAN SISTEM KOMPUTER SOAL: (1).Coba uraikan media penyimpanan komputer dari dulu hingga saat ini. JAWAB: Seiring perkembangan zaman, maka teknologi juga semakin maju dan berkembang. Hal ini berimbas pada media penyimpanan data yang terus berevolusi dari masa ke masa. Berikut akan jadiBerita bahas mengenai macam-macam media penyimpan data dari masa ke masa. 1. Punch Card Punch Card (IBM) Punch Card adalah selembar kertas kaku yang berisi baik perintah untuk mengendalikan mesin otomatis atau data untuk aplikasi pengolahan data. Kedua perintah dan data diwakili oleh ada atau tidak adanya lubang di posisi yang telah ditentukan. Media ini ditemukan pada tahun 1725 oleh Basile Bouchon   dan terus digunakan hingga tahun 1970. Punch Card ini memiliki 90 kolom dan jumlah data yang bisa disimpan (kapasitas) di dalam media penyimpanan ini sangatlah kecil. Selain itu, fu...

TUGAS MANDIRI (TM) 2 ORGANISASI DAN SISTEM KOMPUTER KAMPUS ITBI MILENIAL MEDAN

Gambar
  Nama    :Erlina Marbun Kelas     :Pagi Jurusan:Teknik Industri     ORGANISASI DAN SISTEM KOMPUTER SOAL: A. Jelaskan fungsi perangkat lunak (software) terhadap perangkat keras (hardware). Jawab: Fungsi   perangkat lunak  (software) adalah memproses data atau instruksi / perintah hingga mendapat hasil atau menjalankan sebuah perintah tertentu. Perangkat Lunak juga berfungsi sebagai sarana interaksi yang menjembatani atau menghubungkan pengguna komputer (user) dengan perangkat keras (hardware ). Soal: B. Jelaskan defenisi BUS dan 3 sistem BUS pada komputer. Jawab: Pengertian Bus adalah  bagian dari sistem komputer yang berfungsi untuk memindahkan data antar bagian – bagian dalam sistem komputer. Data dipindahkan dari piranti masukan ke CPU, CPU ke memori, atau dari memori ke piranti keluaran. Bus merupakan Jalur komunikasi yang dibagi pemakai suatu set kabel tunggal yang digunakan untuk menghubungka...